Eksplorasi Rumah Murah dalam Desain Dan Bangun


EKSPLORASI RUMAH MURAH DALAM DESAIN

v  Biaya Konstruksi antara Rp.800.000 s/d Rp.1.800.000/M²

v  Luas Rumah kurang dari 150 M²

DEFINISI INDAH DAN MEWAH

v  Pemanfaatan Material Daur Ulang

v  Mudah Perawatan

v  Mudah Pembuatan

v  Hemat Material

v  Ramah Lingkungan dll

Kemewahan dapat dilihat dari Kualitas Ruang-ruang yang terbentuk, bukan saja dari MAHAL nya material yang di pergunakan, Sebagai contoh adalah di Ruang Keluarga yang cukup luas dengan ventilasi dan cahaya alami yang cukup merupakan kemewahan bagi sebuah rumah murah.

EKSPLORASI MATERIAL

v  Dalam sejarah Arsitektur Modern Pemakaian material sudah mulai memasyarakat di eropa sejak tahu 1920, umpamanya Beton ditampilkan apa adanya tanpa polesan bukan sebagai Elemen yang belum selesai , tapi justru akan memberikan Ekspresi Arsitektur yang kuat.

v  Anugerah Terindah untuk material murah sebagai Pembentuk Ruang dengan Tanpa biaya lapisam Penutup sehingga Biaya pembanguna menjadi Mahal, milanya :

·         Bata merah dengan berbagai variasi penyusunan ( contoh : antar bata diberi jarak sehingga akan Nampak berlubang-lubang )

·         Bambu sebagai bahan sekunder dapat menggantikan peran Baja Tulangan sehingga bamboo akan menjadi bahan primer.

EFISIENSI RUANG STRUKTUR

Rumah Murah dimulai dari system struktur nya bukan dari desain arsiktekturnya.Struktur yang efisien akan menentukan anggaran konstruksi rumah.

·         Struktur Atap Murah : Memakai atap Fibersemen ( tanpa kandungan asbestos ) karena pemasangannya tidak memerlukan kaso dan reng. Kemudian jika rumah kurang dari 4 meter tidak diperlukan kuda-kuda.

·         Struktur Lantai 2 ; Menggunakan Struktur Rangka dengan lantai Multipleks yang dilapis cor semen tipis dan berlapis keramik, sehingga struktur lantai lebih ringan dari cor beton kerena dengan begitu Kolom dan balok penyangga jauh lebih kecil.

·         Jarak Lantai 1 dan 2 , cukup 250 cm ( 2,5 m² ) dengan syarat bukaan dan ventilasi cukup banyak dengan ruang yang tersedia, sehingga biaya dindingn struktur kolom, tangga dapat di hemat cukup banyak.

·         Penempatan Ruang  Efisien ; Tidak ada ruang-ruang yang tidak terpakai ; Jalur Sirkulasi dalam rumah jadi lebih pendek.

sumber : 









Desain & Bangun Rumah Ibu Novi, Bintaro ,Tangerang Selatan








Desain Rumah Bpk.Hendra ,Kemanggisan Jakbar








Pembangunan Rumah Bpk.Coky, Pasar Minggu, Jaksel



Desain Rumah Bpk.Aris, Kebagusan Jaksel


Desain Rumah Bpk.Jody Wibawa Ciluar, Bogor







Desain & Bangun  Rumah Bpk.Fery Heryadi, Cimanggu Bogor








Desain Rumah Bpk.Gandi Sutarya, Depok



                                                             


Desain Rumah Bpk.Rukiman ,Ratu Jaya, Depok












Komentar

Postingan Populer